Kelebihan Vivo Y17 Harga dan Spesifikasi Detailnya

Vivo memang bisa dibilang merupakan salah satu dari sekian banyak merk smartphone yang harganya masih terjangkau. Vivo seri Y contohnya yang mana hamper sebagian besar dibandrol dengan harga dibawah 3 jutaan saja. Berikut ini juga akan kami bahas tentang kelebihan Vivo Y17 dan spesifikasiย detailnya. Dimana juga merupakan salah satu HP Vivo yang di bandrol sekitar 2 jutaan saja.

Kelebihan Vivo Y17 Harga dan Spesifikasi

Peluncuran Vivo Y17 memang tidak terlalu heboh, tapi berani bersaing di pasaran yang dibandrol di bawah 3 jutaan saja. Apa saja kelebihannya? Berikut mari kita bahas tentang kelebihan Vivo Y17 dan spesifikasiย detailnya seperti apa.

  1. Baterai

Baterai berkapasitas besar memang menjadi salah satu kelebihan dari Vivo Y17 jika dibanding smartphone lain yaitu 5000 mAh. Daya tahan baterai Vivo Y17 kurang lebih hingga satu setengah hari dengan pemakaian seperti fotografi, streaming video dan menggunakan berbagai aplikasi sekitar satu jam.

Daya tahan dari baterai berkapasitas besar pada Vivo Y17 juga pernah di tes digunakan menonton video looping berkualitas HD. Selama 18 jam 57 menit, alhasil terbukti bahwa Vivo Y17 tergolong impresif dan memang memiliki daya tahan yang sangat lama.

  1. Dual Engine Fast Charging

Tidak hanya daya baterai yang tahan lama dimana Vivo Y17 juga memiliki kelebihan yang cukup terkenal yaitu adanya teknologi pengisian cepat. Teknologi dual engine fast chargingย yang sangat memiliki kualitas begitu bagus.

Teknologi dual engine fast chargingย tersebut ada pada ponsel Vivo Y17 bukan di kabel chargernya. Bukan sekedar itu saja, dimana perlu kalian ketahui, teknologi tersebut dapat berfungsi atas dukungan quick chargerย 3.0. HP Vivo seri Y pertama yang mana sudah menggunakan teknologi dual engine fast charging.

  1. Desain

Secara desain memang tidak bisa dibohongi dimana begitu terkesan elegan dan begitu mewah. HP yang cukup menarik hadir di Indonesia dengan dua model yaitu mineral blue dan pearl pink. Keduanya sama dimana menawarkan desain cantik dan menarik dilihat begitu .

  1. Triple Camera AI

Hadir dengan tiga kamera di belakang 13 MP f/2.2 PDAF, kemudian ultrawideย 8 MP f/2.2 dan sebagai efek bokeh ada 2 MP. Tiga kamera tersebut dibilang sebagai AI Triple Camera. Terbukti mampu menghasilkan gambar dengan kualitas terbaik di siang hari secara detail. Fokus yang begitu cepat dengan gambar secara umum mempunyai dynamic rangeย begitu baik.

  1. Kamera Depan Keren

Tidak kalah dengan kamera belakang dimana Vivo Y17 ini juga tidak mengecewakan hasil gambar untuk kamera depan 20 MP bukaan f/2.0. Fitur โ€œbeautificationโ€ melengkapi hasil gambar selfieย menjadi begitu keren. Hal tersebut tentu menjadi kabar terbaik bagi kalian khususnya yang gemar selfie dimana saja.

  1. Ruang Penyimpanan Besar

Vivo Y17 dari segi penyimpanan memang tergolong besar di kalangan sekelas harganya. RAM 4GB dan penyimpanan internalย 128GB menjadi kelebihan HP harga dengan harga 2 jutaan saja.

Vivo Y17 harga dan spesifikasinya

Merk/ Tipe Vivoย Y17
Berat 190.5 gram
Dimensi 159.43 mm x 76.77 mm x 8.92 mm
Layar 6.35 Inch
Resolusi 720 x 1544 (HD+)
Sistem Operasi Funtouch OS 9 (Android 9.0)
Prosesor Octa-core 2.3GHz
RAM 4GB
Memori Internal 128GB
Fast Charging Dual Engine Fast Charging
Kamera Belakang 13MP + 8MP + 2MP
Kamera Depan 20MP
Aperture Depan f/2.0 (20MP), Belakang f/2.2 (13MP)+f/2.2(8MP)+f/2.4(2MP)
Bluetooth Bluetooth 5.0
GPS Didukung
USB USB 2.0
OTG Didukung
Wi-Fi 2.4G + 5G
FM Didukung
Baterai 5000 mAh
Sensor Fingerprint, Akselerometer, Ambient Light Sensor, Proximity Sensor, Giroskop
Warna Mineral Blue dan Pearl Pink
Harga 2.599.000

ย 

Vivo Y17 memang merupakan salah satu HP yang cukup menarik dan mempunyai banyak keunggulan. HP terjangkau dengan harga di bawah 3 jutaan sangat menarik. Itulah tadi beberapa kelebihan Vivo Y17 harga dan spesifikasiย detailnya.